Featured Post

Beginilah Tatacara Wudhu Menurut Rasulullah

Gambar
Shalat Tidak Sah Tanpa Berwudhu Dari Ibnu โ€˜Umar โ€“radhiyallahu โ€˜anhuma-, beliau berkata, โ€œSaya mendengar Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wa sallam bersabda, ู„ุงูŽ ุชูู‚ู’ุจูŽู„ู ุตูŽู„ุงูŽุฉูŒ ุจูุบูŽูŠู’ุฑู ุทูู‡ููˆุฑู ูˆูŽู„ุงูŽ ุตูŽุฏูŽู‚ูŽุฉูŒ ู…ูู†ู’ ุบูู„ููˆู„ู โ€œTidak ada shalat kecuali dengan thoharoh. Tidak ada sedekah dari hasil pengkhianatan.โ€[1] An Nawawi โ€“rahimahullah- mengatakan, โ€œHadits ini adalah nash[2] mengenai wajibnya thoharoh untuk shalat. Kaum muslimin telah bersepakat bahwa thoharoh merupakan syarat sah shalat.โ€ [3] Abu Hurairah mengatakan bahwa Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wa sallam bersabda, ู„ุงูŽ ุชูู‚ู’ุจูŽู„ู ุตูŽู„ุงูŽุฉู ุฃูŽุญูŽุฏููƒูู…ู’ ุฅูุฐูŽุง ุฃูŽุญู’ุฏูŽุซูŽ ุญูŽุชู‘ูŽู‰ ูŠูŽุชูŽูˆูŽุถู‘ูŽุฃูŽ โ€œShalat salah seorang di antara kalian tidak akan diterima -ketika masih berhadats- sampai dia berwudhu.โ€œ[4] Tata Cara Wudhu Mengenai tata cara berwudhu diterangkan dalam hadits berikut: ุญูู…ู’ุฑูŽุงู†ูŽ ู…ูŽูˆู’ู„ูŽู‰ ุนูุซู’ู…ูŽุงู†ูŽ ุฃูŽุฎู’ุจูŽุฑูŽู‡ู ุฃูŽู†ู‘ูŽ ุนูุซู’ู…ูŽุงู†ูŽ ุจู’ู†ูŽ ุนูŽูู‘ูŽุงู†ูŽ โ€“ ุฑุถู‰ ุงู„ู„ู‡ ุนู†ู‡ โ€“ ุฏูŽุนูŽุง ุจููˆูŽุถููˆุกู ููŽุชูŽูˆูŽุถู‘ูŽุฃูŽ ููŽุบูŽุณูŽู„ูŽ ูƒูŽูู‘ูŽูŠู’ู‡ู ุซูŽู„ุงูŽุซูŽ ู…ูŽุฑู‘ูŽุงุชู ุซูู…ู‘ูŽ ู…ูŽุถู’ู…ูŽุถูŽ ูˆูŽุงุณ...

Hukum Mewarnai Rambut


Bismillah Alila jawab pertanyaan diatas ya dear๐Ÿ˜‰
.
Mungkin kebanyakan dari #Lovalila sudah banyak yang mengetahui bahwa hukum dari mewarnai rambut dengan yang berwarna hitam itu haram, berikut dalilnya :
โ€œUbahlah uban ini dengan sesuatu, tapi hindarilah warna hitam.โ€ (HR. Muslim).
Atau 
Dari Ibnu โ€˜Abbas radhiyallahu โ€˜anhuma berkata, bahwa Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wa sallam bersabda
โ€œPada akhir zaman nanti akan muncul suatu kaum yang bersemir dengan warna hitam seperti tembolok merpati. Mereka itu tidak akan mencium bau surga.โ€ (HR. Abu Daud, An Nasaโ€™i, Ibnu Hibban dalam shahihnya, dan Al Hakim. Al Hakim mengatakan bahwa sanad hadits ini shahih.
.
Dear menurut Alila untuk kita yang masih muda-muda untuk apasih kita mewarnai rambut kecuali kalau rambut kita sudah beruban, boleh ko rambut nya di cat tapi dengan apa yang di contohkan Rasulullah 
Dari Abu Dzar radhiyallahu โ€˜anhu berkata, Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wa sallam bersabda โ€œSesungguhnya bahan yang terbaik yang kalian gunakan untuk menyemir uban adalah hinnaโ€™ (pacar) dan katm (inai).โ€ (HR. Abu Daud, Tirmidzi, Ibnu Majah, dan An Nasaโ€™i. Syaikh Al Albani dalam As Silsilah Ash Shahihah mengatakan bahwa hadits ini shahih)
.
Hal ini menunjukkan bahwa menyemir uban dengan hinnaโ€™ (pacar) dan katm (inai) adalah yang paling baik. Namun boleh juga menyemir uban dengan selain keduanya yaitu dengan al wars (biji yang dapat menghasilkan warna merah kekuning-kuningan) dan zaโ€™faron. Sebagaimana sebagian sahabat ada yang menyemir uban mereka dengan kedua pewarna yang terakhir ini. 
Abu Malik Asy-jaโ€™iy dari ayahnya, beliau berkata,
ูƒูŽุงู†ูŽ ุฎูุถูŽุงุจูู†ูŽุง ู…ูŽุนูŽ ุฑูŽุณููˆู„ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ู ุตูŽู„ู‘ูŽู‰ ุงู„ู„ู‘ูŽู‡ู ุนูŽู„ูŽูŠู’ู‡ู ูˆูŽุณูŽู„ู‘ูŽู…ูŽ ุงู„ู’ูˆูŽุฑู’ุณูŽ ูˆูŽุงู„ุฒู‘ูŽุนู’ููŽุฑูŽุงู†ูŽ โ€œDulu kami menyemir uban kami bersama Rasulullah shallallahu โ€˜alaihi wa sallam dengan wars dan zaโ€™faronโ€. (HR. Ahmad dan Al Bazzar. Periwayatnya adalah periwayat kitab shahih selain Bakr bin โ€˜Isa, namun dia adalah tsiqoh โ€“terpercaya-. Lihat Majmaโ€™ Az Zawaโ€™id)
Wallahuโ€™alam Bishowwab
.
#QnASpesial

Komentar

Visitor

5960

Online

Related Post

  • Kisah Rasulullah Sholat 5 Rakaat Saat Dzuhur
  • Sujud Yang Benar
  • Hati Hati Dengan Rasa Gak Enakan โ€ข Aulia Izzatunisa
  • Taebokki Mozarella โ€ข Marimasak
  • Waspada Wali Setan