Featured Post

Beginilah Tatacara Wudhu Menurut Rasulullah

Gambar
Shalat Tidak Sah Tanpa Berwudhu Dari Ibnu ‘Umar –radhiyallahu ‘anhuma-, beliau berkata, “Saya mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, لاَ تُقْبَلُ صَلاَةٌ بِغَيْرِ طُهُورٍ وَلاَ صَدَقَةٌ مِنْ غُلُولٍ “Tidak ada shalat kecuali dengan thoharoh. Tidak ada sedekah dari hasil pengkhianatan.”[1] An Nawawi –rahimahullah- mengatakan, “Hadits ini adalah nash[2] mengenai wajibnya thoharoh untuk shalat. Kaum muslimin telah bersepakat bahwa thoharoh merupakan syarat sah shalat.” [3] Abu Hurairah mengatakan bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, لاَ تُقْبَلُ صَلاَةُ أَحَدِكُمْ إِذَا أَحْدَثَ حَتَّى يَتَوَضَّأَ “Shalat salah seorang di antara kalian tidak akan diterima -ketika masih berhadats- sampai dia berwudhu.“[4] Tata Cara Wudhu Mengenai tata cara berwudhu diterangkan dalam hadits berikut: حُمْرَانَ مَوْلَى عُثْمَانَ أَخْبَرَهُ أَنَّ عُثْمَانَ بْنَ عَفَّانَ – رضى الله عنه – دَعَا بِوَضُوءٍ فَتَوَضَّأَ فَغَسَلَ كَفَّيْهِ ثَلاَثَ مَرَّاتٍ ثُمَّ مَضْمَضَ وَاس...

Yang Bukan Sunnah Dalam Sholat Ied

Telah mengabarkan kepada kami Ishaq bin Manshur dia berkata; telah memberitakan kepada kami 'Abdurrahman dari Sufyan dari Al Asy'ats dari Al Aswad bin Hilal dari Tsa'labah bin Zahdam bahwa Ali mengangkat Abu Mas'ud sebagai wakilnya, lalu ia keluar pada hari raya, kemudian berkata; "Wahai manusia, bukan termasuk Sunnah seseorang mengerjakan shalat sebelum imam."

HR. Nasa'i

Komentar

Visitor

5958

Online

Related Post

  • Mustahil Menghindari Kematian • Umat Muhammadiyah
  • How to Take Care of Good and Healthy Teeth
  • Senang Bertemu Dengan Allah
  • Resep Ikan Woku - Marimasak
  • Minta Ampun Pada Allah